Konsultasi dan Pelatihan - Pelatihan untuk penerapan maupun pemeliharaan sistem manajemen berdasarkan standar - standar nasional dan internasional antara lain sebagai berikut:
Sistem Manajemen Keselamatan & Kesehatan Kerja (SMK3) berdasarkan Peraturan Pemerintah (PP) No. 50 Tahun 2012
Sistem Manajemen Keselamatan & Kesehatan Kerja (SMK3) berdasarkan ISO 45001
Sistem Manajemen Mutu berdasarkan ISO 9001
Sistem Manajemen Mutu untuk industri otomotif berdasarkan ISO TS 16949
Sistem Manajemen Mutu untuk Alat Kesehatan (Alkes) berdasarkan ISO 13485
Sistem Manajemen Lingkungan berdasarkan ISO 14001
Sistem Manajemen Mutu Pendidikan ISO 21001
Sistem Manajemen Keamanan Pangan ISO 22000
Sistem Manajemen Kelangsungan Bisnis ISO 22301
Sistem Manajemen Keamanan Rantai Pasokan berdasarkan ISO 28001
Manajemen Risiko berdasarkan ISO 31000
Sistem Manajemen Anti Penyuapan berdasarkan ISO 37001
Sistem Manajemen Energi berdasarkan ISO 50001
Sistem Manajemen Aset berdasarkan ISO 55001
Sistem Manajemen Keamanan Informasi berdasarkan ISO 27001
Panduan Audit Sistem Manajemen berdasarkan ISO 19011
Persyaratan Kompetensi untuk Laboratorium berdasarkan ISO/IEC 17025
Sertifikasi produk berdasarkan SNI
Konsultasi dan Pelatihan serta layanan lain - lain sebagai pendukung program manajemen dan business plan antara lain sebagai berikut:
Factory Audit berdasarkan SMETA (Sedex Members Ethical Trade Audit) Catatan: Sedex merupakan singkatan dari Supplier Ethical Data Exchange
Public Training
Training of Trainers (ToT)
Human Resource Development
Risk Assessment
Life Cycle Assessment
Business Development Plan
Capability Development
Building Skill on Marketing Strategy
Corporate Social Responsibility (CSR)
Transformational Communication
Total Productive Maintenance (TPM)
Failure Modes and Effects Analysis (FMEA)
Business Continuity Plan (BCP)
5 R atau 5 S
dan lain sebagainya